
Dan kami pun telah mencanangkan logo buat tim kami yang bermaksud:
Keseluruhan dari lambang ini merupakan sebuah shield atau tameng yang bermaksud sebuah benteng yang tidak akan mudah ditembus oleh lawan, tameng ini juga dikelilingi tombak-tombak yang sangat tajam. jadi selain untuk berlindung, tameng ini juga bisa menyerang semua lawan yang menghadang.
- Gambar Kerbau
Menyatakan lambang dari masyarakat minang dimanapun dia berada tetap menjunjung tinggi ranah minang.
- Rambut belah tepi kerbau dan behel
Melambangkan bahwa orang minang selalu mengikuti perkembangan jaman.
- Latar belakang hitam merah kuning
melambangkan persaudaraan dan silaturahmi.
- Bintang tiga
Melambangkan sebuah tekad yang kuat bahwa akan menjuarai setiap kejuaraan yang akan diikuti.
- Tanduk yang berdarah dan mata yang merah
Melambangkan keganasan dan kegarangan tim ini dalam pertandingan.
"MINANGKABAU DI DADAKU"
Susunan Pemain : Afdhal Soekamti, Iink Kamiko, Dindo si Dondo, Alvan Paijok, Reza Muhammad, Dicky Ardi, Ayen Aja, Kurnia Braguna Nusantara, Fachrur Rienzy, Rivozanov Aufklarung, Rizky Rinaldo Gonzalez
Manager Tim : Ustadz Metra
Asisten Manager : Abdullah Arief
No comments:
Post a Comment