SELAMAT DATANG DI BLOG KOMPETISI FUTSAL PIALA KEMERDEKAAN


PENGENALAN

Kompetisi futsal "PIALA KEMERDEKAAN" merupakan sebuah program yang dilaksanakan oleh Persatuan Sepakbola Pelajar Indonesia-UKM, bekerjasama dengan PPI-UKM. Pelaksanaan kompetisi ini dilakukan setiap bulan Agustus sempena menyambut Hari Kemerdekaan Republik Indonesia.

Kompetisi Futsal ini akan memperebutkan PIALA BERGILIR dari ISFT-UKM, Ketua Umum PPI-UKM dan MANDIRI SEJAHTERA CARGO SDN.BHD. Selain itu pra JUARA akaN memperoleh Piala Tetap Untuk Juara I, II, IIII, dan IV, Pemain Terbaik, Pencetak Gol Terbanyak, dan Pemain Favorit Warga PPI-UKM. Medali dan cendera mata akan menyertai para pemenang kompetisi futsal ini



TECHNICAL MEETING (SINGGALANG, SABTU 8 AGUSTUS JAM 9 MALAM) - PERTANDINGAN (SPK, MINGGU 9 AGUSTUS 2009 JAM 3 SORE-8 MALAM)

INFO TERBARU



Monday, July 13, 2009

PIALA KEMERDEKAAN 2 akan digelar pada tanggal 9 AGUSTUS 2009 nanti

Panitia Pelaksana, Kepada semua pelajar Indonesia Universiti Kebangsaan Malaysia. Kami ISFT-UKM bekerja sama dengan PPI-UKM akan menggelar kompetisi FUTSAL interen KAMPUS UKM (Anak Indonesia di UKM). Kompetisi ini akan diselenggarakan pada Tanggal 9 Agustus 2009 di Arena Futsal Planet Sport Kajang.

Kompetisi Ini pada kali ini dibuat untuk pelajar Indonesia UKM yang tergabung dalam salah satu organisasi mahasiswa daerah masing atau perwakilan mahasiswa dari daerah asal.

16 TIM akan memperebutkan PIALA KEMERDEKAAN yang ke-2 pada tahun 2009. Untuk itu segera daftarkan tim anda. Uang Pendaftaran Sebesar RM100/tim. Untuk Formulirnya dapat di dowload di blog ini.

Pendaftaran selambat-lambatnya pada tanggal 7 Agustus 2009.

Panitia Pelaksana,
ttd
Dewandra Bagus Eka Putra (Ketua)
Irhami (Sekretaris)

Sunday, July 12, 2009

Review : Piala Kemedekaan I tahun 2008

Kompetisi Futsal "Piala Kemerdekaan I"

Peserta :
1. Macan galak
2. Error Returns
3. Packing and Loading
4. Futsal Clinic
5. Daarul Hikmah
6. 9.3B
7. Sg. Tangkas
8. Pro-Goal
9. tunas Muda

Pemenang
Juara 1 : Daarul Hikmah
Juara 2 : Packing and Loading
Juara 3 : Error Returns

Pemain Terbaik : Yonardi
Pemain favorit : Dimas
Top Scorer : Adon


ISFT-UKM on Facebook